Sunday, May 31, 2015

Berbagai Pilihan Gratis, Angkutan Mudik Lebaran

Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas mengenai berbagai pilihan alternative mudik gratis. Saya memberikan informasi ini, karena untuk mendapatkan tiket pesawat, kereta, maupun bus sangat susah sekali. Informasi ini sangat cocok buat pembaca yang belum memiliki kendaraan sendiri saat pulang ke kampung halaman.  
Berikut ini daftar lembaga pemerintah/perusahaan swasta yang menyelenggarakan mudik gratis:

Saturday, May 30, 2015

Pengalaman Test Medical Check-Up di Kimia Farma, Cikini-Jakarta Pusat

Pada kesempatan kali ini saya akan bercerita tentang pengalaman saya saat mengikuti test medical check-up di Kimia Farma Cikini. Lokasi tepatnya berada di Jl Cikini Raya No. 2, Menteng Huis. Pada saat sebelumnya saya sudah mengikuti test interview di sebuah perusahaan pembiayaan di daerah Fatmawati-Jakarta Selatan. Setelah saya dinyatakan lolos, saya disuruh ikut test medical chek-up.
Untuk menuju lokasi, saya menggunakan Kereta KRL dari stasiun Lenteng Agung menuju stasiun Gondangdia. Jadwal test dimulai pukul 08.00 wib, namun saya datang kepagian, yakni pukul 07.00 wib. Ya dah lah tidak apa-apa, saya langsung menuju meja receptionis, dan berkata bahwa saya mau test medical check-up. Selanjutnya saya disuruh menunggu di sebentar. Setelah menungggu sekitar 2 menit. Saya dipanggil untuk memulai testnya. Berikut ini tahapannya:

Ads 468x60px

Featured Posts

Social Icons